Pengertian Sampel, Unit Sampling, Kerangka Sampling, Populasi dan Elemen Populasi

Selasa, 02 Februari 2010

Surabaya (02/02/2010)- Hari ini aku mendapat tugas dari mata kuliah Teknik Sampling. Tugas tersebut membuat suatu contoh populasi suatu kasus, menentukan populasi target dan unit samplingnya.

Bu Destri sebagai dosen teknik sampling memberikan penjelasan sebagai berikut:

 Sampel
adalah kumpulan dari unit-unit sampling yang dipilih dari suatu kerangka sampling dari populasi

 Unit Sampling
adalah kumpulan dari elemen-elemen yang tidak saling tumpang tindih dari suatu populasi. Jika masing-masing unit sampling memuat tepat satu dan hanya satu elemen dari populasi, maka satu unit sampling dan satu elemen adalah identik.

 Kerangka sampling
adalah suatu daftar berisikan unit-unit sampling

 Populasi
adalah kumpulan dari elemen-elemen yang akan diamati

 Elemen
adalah suatu objek dimana terhadapnya akan dila-kukan suatu pengukuran.

Dari hasil googling aku mendapat beberapa penjelasan mengenai tugasku (aku mendapat penjelasan dari tugasku dari klik di sini , sehingga jawaban dari pertanyaan tugas tersebut adalah:

Misalkan kita membicarakan gaji per bulan warga desa Mejoyo (contoh suatu populasi dari suatu kasus) dan yang menjadi populasi targetnya adalah warga desa Mejoyo dan yang menjadi unit samplingnya adalah warga desa Mejoyo RT 5.


1 komentar:

Anonim mengatakan...

kalau extent itu apa?

Posting Komentar

Share

| More